Pages

Sabtu, 31 Desember 2016

Video: Pria Ini Lawan Shower Yang Bergerak Seperti Ular Kobra

Sebuah video yang diunggah oleh akun Pelok Beliler di Facebook memperlihatkan aksi kocak seorang lelaki gondrong yang bertelanjang dada tengah ‘bertarung’ melawan shower di kamar mandinya. Pria ini seolah-olah berusaha menaklukkan shower yang bergerak tersebut layaknya ular kobra. Berikut aksi pria gondrong ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar