[split]MODCOM, Jakarta - Akhir pekan lalu, komunitas pemilik mobil Toyota Innova yang tergabung dalam Toyota Innova Owners Club Indonesia (TIOCI) merayakan hari jadi komunitas mereka yang ke-2 bersama para Veteran Purnawirawan Angkatan Laut yang bertempat di Aula Apartemen Prajawangsa City, Cijantung, Jakarta Timur.
Acara yang mengusung tema 'Semangat Kemerdekaan Menjalin Kekompakan' ini sekaligus dalam rangka merayakan hari kemerdekaan Republik Indonesia Ke 72, yang diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan dilanjutkan dengan pembacaan doa.
Iwan Setiawan, Ketua Umum Toyota Innova Owners Club Indonesia mengatakan, semangat kemerdekaan hadir di perayaan ulang tahun kedua TIOCI ini.
''Dengan menghadirkan para veteran angkatan laut di ulang tahun TIOCI ini, secara tidak langsung membangkitkan semangat perjuangan di hari Kemerdekaan Republik Indonesia,'' ujarnya kepada Modifikasi.com.
#split#Kemudian acara dilanjutkan dengan penyematan pin dan pemberian bingkisan juga kenang-kenangan kepada para purnawirawan, salah satu perwakilan dari mereka yaitu Pak Siswanto diberikan kesempatan untuk bercerita sedikit tentang masa-masa perjuangan jaman dahulu didepan para member TIOCI dan keluarga serta para tamu undangan.
Tidak hanya itu, untuk mengisi kemerdekaan beberapa lomba dipersiapkan untuk melatih kekompakan antar member.
''Semoga dengan bertambahnya usia TIOCI ke-2 ini, membuat TIOCI semakin guyub, kompak dan semakin eksis di berbagai kegiataan otomotif tanah air.'' Tutup Iwan.
[/split]
Acara yang mengusung tema 'Semangat Kemerdekaan Menjalin Kekompakan' ini sekaligus dalam rangka merayakan hari kemerdekaan Republik Indonesia Ke 72, yang diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya dan dilanjutkan dengan pembacaan doa.
Iwan Setiawan, Ketua Umum Toyota Innova Owners Club Indonesia mengatakan, semangat kemerdekaan hadir di perayaan ulang tahun kedua TIOCI ini.
''Dengan menghadirkan para veteran angkatan laut di ulang tahun TIOCI ini, secara tidak langsung membangkitkan semangat perjuangan di hari Kemerdekaan Republik Indonesia,'' ujarnya kepada Modifikasi.com.
#split#Kemudian acara dilanjutkan dengan penyematan pin dan pemberian bingkisan juga kenang-kenangan kepada para purnawirawan, salah satu perwakilan dari mereka yaitu Pak Siswanto diberikan kesempatan untuk bercerita sedikit tentang masa-masa perjuangan jaman dahulu didepan para member TIOCI dan keluarga serta para tamu undangan.
Tidak hanya itu, untuk mengisi kemerdekaan beberapa lomba dipersiapkan untuk melatih kekompakan antar member.
''Semoga dengan bertambahnya usia TIOCI ke-2 ini, membuat TIOCI semakin guyub, kompak dan semakin eksis di berbagai kegiataan otomotif tanah air.'' Tutup Iwan.
[/split]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar