Perlahan-lahan pembalap Fernando Alonso telah mendekati mimpinya untuk berkompetisi di Le Mans 24 Hours, setelah sukses menyelesaikan satu hari pengujian dengan Toyota di Bahrain.
Sepanjang hari, pebalap Spanyol itu melakukan lebih dari 100 lap, dan mencatat waktu lap terbaik 1 menit 43,013 detik, atau enam kali sepersepuluh detik lebih cepat dari waktu terbaik yang diraih oleh pembalap Toyota LMP1 Mike Conway dalam kondisi yang sama.
Berbicara kepada Motorsport, penasehat Toyota Alex Wurz mengatakan dia sangat terkesan dengan penampilan Alonso.
"Saya penggemar mobil sport, jadi saya bangga saat pengemudi profesional merasakan pengalaman terbaiknya menunggangi mobil prototipe ini. Fernando adalah salah satu pembalap terbaik di luar sana, seperti yang Anda lihat, dia sangat baik melakukan tes ini. Dia menyesuaikan diri dengan gaya pengemudi yang agak unik dan memberi umpan balik yang sangat bagus dan terstruktur saat membalap di siang hari," kata Wurz.
Alonso saat ini mengejar motorsport 'Triple Crown' dan baru-baru ini telah mencapai kesepakatan baru dengan tim McLaren F1 yang akan memungkinkannya untuk berlomba di seri lain pada Formula One World Championship 2018. Diperkirakan, Alonso akan bersaing dengan Toyota selama balapan ketahanan yang terkenal dan uji coba yang berhasil hanya akan meningkatkan peluangnya untuk mendapatkan kontrak satu balapan. (Carscoops, 23/11/2017)
Sepanjang hari, pebalap Spanyol itu melakukan lebih dari 100 lap, dan mencatat waktu lap terbaik 1 menit 43,013 detik, atau enam kali sepersepuluh detik lebih cepat dari waktu terbaik yang diraih oleh pembalap Toyota LMP1 Mike Conway dalam kondisi yang sama.
Berbicara kepada Motorsport, penasehat Toyota Alex Wurz mengatakan dia sangat terkesan dengan penampilan Alonso.
"Saya penggemar mobil sport, jadi saya bangga saat pengemudi profesional merasakan pengalaman terbaiknya menunggangi mobil prototipe ini. Fernando adalah salah satu pembalap terbaik di luar sana, seperti yang Anda lihat, dia sangat baik melakukan tes ini. Dia menyesuaikan diri dengan gaya pengemudi yang agak unik dan memberi umpan balik yang sangat bagus dan terstruktur saat membalap di siang hari," kata Wurz.
Alonso saat ini mengejar motorsport 'Triple Crown' dan baru-baru ini telah mencapai kesepakatan baru dengan tim McLaren F1 yang akan memungkinkannya untuk berlomba di seri lain pada Formula One World Championship 2018. Diperkirakan, Alonso akan bersaing dengan Toyota selama balapan ketahanan yang terkenal dan uji coba yang berhasil hanya akan meningkatkan peluangnya untuk mendapatkan kontrak satu balapan. (Carscoops, 23/11/2017)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar