Facebook Twitter RSS
banner

Video Pengiriman Ford GT Heritage Edition 2018 Ke Team Hennessey

John Hennessey, pemilik Hennessey Performance, telah berhasil membuat mobil cepat menjadi semakin ganas lagi. Hasil karyanya sudah sangat banyak dan masih akan terus bertambah lagi, seperti versi produksi dari Venom F5 yang sedang dikerjakannya. Kali ini mereka juga mulai merambah masuk ke mobil-mobil “mainstream” seperti Ford Mustang, Chevy Camaro dan Dodge Challenger.

Jadi tidak heram kalo Hennessey dipilih oleh Ford untuk memiliki brand new GT supercar 2018. Mobil ini jelas bukan Ford GT biasa, tapi merupakan Heritage Edition model, membuat mobil langka ini menjadi lebih spesial lagi. Mobil GT Heritage Edition ini dibuat sebagai peringatan Ford ketika jadi juara Le Mans 1967 dengan Dan Gurney dan A.J. Foyt sebagai pembalapnya.





Mobil GT ini juga dibuat dalam jumlah yang sangat sedikit, sehingga nilai mobilnya ini dijamin akan terus naik di masa depan. Melihat sejarah modifikasi Hennessey, menarik untuk dilihat apa yang akan dilakukannya pada mesin twin turbo 3.5 Liter EcoBoost V6 milik GT ini. Jadi kita tunggu saja hasilnya nanti, dan untuk saat ini kita nikmati saja video di atas dulu.













SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts