Pages

Kamis, 11 Februari 2021

Monoblok Zapco ST-500XM II atau Helix D One

Salam sehat,

Mau minta pendapat, perihal Monoblok untuk subwoofer kelas Focal AUDITOR 10" RSB-250, 250watt RMS (double coil).

Apakah lebih " pas " Zapco ST-500XM II (2 ohm 300watt) atau Helix D One (2 ohm 410 watt), secara harga Helix lebih murah.

Music yg diputar normal sehari-hari, ingin suara natural biasa saja.

Apabila berkenan ada rekan-rekan yang sudah pernah mendengarkan ke dua Monoblok tersebut, pendapatnya bagaimana. Terimakasih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar