Perusahaan Toilet Ini Cari Kandidat Untuk Uji Toiletnya
Tushy, sebuah produsen toilet ini memburu kandidat yang akan menguji produknya dan jika berhasil akan memiliki gelar mewah VP for Fecal Matters serta mendapat bayaran sebesar £ 8.000 atau Rp 144 juta, seperti dilansir dari Daily Star.
Diketahui, selain menyampaikan vonis mereka pada produk toilet terbaru, konsultan toilet juga diminta untuk menulis tentang pengalaman mereka di media sosial. Orang tersebut tentu saja dituntut untuk tidak malu membagikan pengalamannya tersebut. Salah satu syaratnya, bahwa kandidat harus berusia di atas 21 tahun untuk dapat dipertimbangkan.
Diketahui, selain menyampaikan vonis mereka pada produk toilet terbaru, konsultan toilet juga diminta untuk menulis tentang pengalaman mereka di media sosial. Orang tersebut tentu saja dituntut untuk tidak malu membagikan pengalamannya tersebut. Salah satu syaratnya, bahwa kandidat harus berusia di atas 21 tahun untuk dapat dipertimbangkan.
















0 komentar: