Facebook Twitter RSS
banner

Video: Unik, Hotel Ini Didirikan Diatas Kapal Laut Buatan Inggris

Sebuah hotel di Amsterdam, Belanda didirikan diatas kapal laut buatan Inggris dan menawarkan sensasi menginap di tengah-tengah sungai berbalut fasilitas mewah. Hotel bernama Lightship Amsterdam ini terdiri dari dua suite B&B, yakni suite “Machinery Space” dan “Upper Store”, yang memiliki pemandangan dan interior yang menggabungkan elemen kamar hotel mewah dengan fitur asli dari kapal industri.

Masing-masing suite memiliki tempat tidur king, mini bar, serta kamar mandi pribadi dengan shower dan bath tub. Para tamu juga memiliki pintu masuk sendiri, dan terdapat teras besar yang menawarkan pemandangan kota industri serta mercusuar di dekatnya. Diketahui, Lightship Amsterdam dibangun pada awal 1950-an dan telah menyelesaikan masa kerja sebelum dinonaktifkan beberapa dekade lalu. Kemudian, sebuah keluarga merenovasi Lightship Amsterdam selama 11 tahun hingga jadilah penginapan unik.

SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts