Facebook Twitter RSS
banner

Bolos Kerja Selama 15 Tahun, Pegawai RS Italia Ini Dapat Gaji Penuh



Seorang pria berusia 67 tahun yang bekerja sebagai pegawai di Rumah Sakit Pugliese Ciaccio, Catanzaro, Italia dituding membolos selama 15 tahun, tetapi mendapat gaji penuh. Dia disebut kali terakhir muncul kerja pada 2005, dengan total gaji yang diterimanya sebesar 538.000 euro (Rp 9,4 miliar).

Dilansir dari Sky News, pegawai rumah sakit itu kini diselidiki polisi dan diinvestigasi atas tuduhan penipuan, pemerasan, dan penyalahgunaan jabatan karena membolos selama 15 tahun. Berdasarkan keterangan polisi, pelaku mengancam atasannya agar tidak mengambil tindakan hukum terhadapnya. Sang atasan kemudian pensiun dan sejak saat itu, absennya pelaku tidak disadari oleh atasan yang lainnya. Karena bolos itulah, polisi kemudian menyelidiki adanya penipuan dan kejahatan di sektor publik.

SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts