Facebook Twitter RSS
banner

Lamborghini Akan Luncurkan Aventador "Terakhir" Minggu Ini?

Lamborghini secara resmi akan mengakhiri sebuah era minggu ini sebelum memulai yang baru. Pembuat mobil Italia itu telah secara resmi mengumumkan akan memulai debut "kreasi terbaru" pada hari Rabu, 7 Juli 2021. Detailnya sangat dirahasiakan, hanya ada 1 gambar teaser yang ditunjukkan di bawah ini.



Kedua kendaraan inu tampak identik dan jika kita perhatikan lebih dekat detailnya seperti lampu depan, kaca spion, dan ventilasi samping, model baru ini hampir pasti berbasis dari Aventador. Lampu depan, misalnya, identik dengan Aventador saat ini. Tapi ada petunjuk penting lain yang menunjukkan akar Aventadornya; Lamborghini menganggap hypercar ini sebagai "yang terakhir dari jenisnya."

Itu mungkin berarti mobil ini akan dibekali oleh mesin V12 6,5 liter N/A. Ada kemungkinan yang sangat tinggi ini adalah iterasi terakhir dari Aventador sebelum pensiun.

Saat ini, Aventador jalanan yang paling bertenaga adalah SVJ dengan tenaga 760 Hp. Saat diluncurkan, the ragging bull berpintu gunting memiliki tenaga 690 Hp. (carbuzz 5/7/2021)

SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts