Honda Civic Si Resmi Hadir Dengan Transmisi Manual Dan Power 200 Hp
Sejak Honda Civic Sedan dan Civic Hatchback baru diluncurkan awal tahun ini, konsumen sangat menantikan kehadiran Civic Si yang lebih sporty. Nah, penantian sudah berakhir dan Civic Si baru menggarisbawahi komitmen Honda untuk melayani penggemarnya.
Kita akan mulai di bawah kulit karena itulah inti dari Civic Si. Mesin 4 silinder 1.5 liter turbocharged menghasilkan 200 Hp dan torsi 260 Nm.
Torsi puncak kini tiba 300 rpm lebih cepat dari sebelumnya. Menariknya, Civic Si sebelumnya menghasilkan tenaga yang sedikit lebih besar yaitu 205 Hp, tetapi Honda mengatakan powerplant baru ini mempertahankan lebih banyak output hingga 6.500 rpm.
Untuk pertama kalinya, Civic Si mewarisi sistem rev-match dari Civic Type R. Dalam mode Sport, throttle akan menerima "blip" ketika downshift terdeteksi.
Di luar, Civic Si baru mendapat tampilan yang lebih tegas. Ada bumper depan atas baru, bumper belakang yang dibentuk ulang, dua knalpot oval, spoiler belakang hitam gloss, dan velg 18 inch. Opsi cat Blazing Orange Pearl hadir secara eksklusif untuk Si. (carbuzz 19/10/2021)
Kita akan mulai di bawah kulit karena itulah inti dari Civic Si. Mesin 4 silinder 1.5 liter turbocharged menghasilkan 200 Hp dan torsi 260 Nm.
Torsi puncak kini tiba 300 rpm lebih cepat dari sebelumnya. Menariknya, Civic Si sebelumnya menghasilkan tenaga yang sedikit lebih besar yaitu 205 Hp, tetapi Honda mengatakan powerplant baru ini mempertahankan lebih banyak output hingga 6.500 rpm.
Untuk pertama kalinya, Civic Si mewarisi sistem rev-match dari Civic Type R. Dalam mode Sport, throttle akan menerima "blip" ketika downshift terdeteksi.
Di luar, Civic Si baru mendapat tampilan yang lebih tegas. Ada bumper depan atas baru, bumper belakang yang dibentuk ulang, dua knalpot oval, spoiler belakang hitam gloss, dan velg 18 inch. Opsi cat Blazing Orange Pearl hadir secara eksklusif untuk Si. (carbuzz 19/10/2021)
0 komentar: