Accu Ngedrop, 16 Unit Pagani Huayra BC Coupe & Roadster Ditarik
Recall yang ditujukan untuk Ferrari 488 beberapa hari lalu bisa dibilang kejadian yang langka, karena hanya mempengaruhi 40 unit kuda jingkrak tersebut. Tetapi recall kali ini mungkin lebih ekstrim. Recall terbaru yang dikeluarkan oleh National Highway Traffic Safety Administration adalah untuk Pagani Huayra, khususnya Huayra BC dan Huayra Roadster 2017.
Recall ini mencakup semua unit coupe dan roadster terbaru Pagani di Amerika, yang berjumlah hanya 16 kendaraan. (Gabungan, bukan masing-masing.) Masalah hypercar jutaan dolar tersebut berasal dari accu-nya. Menurut NHTSA, accu tersebut mungkin tidak bisa menyediakan daya yang cukup untuk menyalakan mobil atau tetap menjalankannya. Hingga berita ini turun, Pagani belum mengungkapkan bagaimana cara perbaikan untuk masalah ini. (carscoops 28/3/2018)
Recall ini mencakup semua unit coupe dan roadster terbaru Pagani di Amerika, yang berjumlah hanya 16 kendaraan. (Gabungan, bukan masing-masing.) Masalah hypercar jutaan dolar tersebut berasal dari accu-nya. Menurut NHTSA, accu tersebut mungkin tidak bisa menyediakan daya yang cukup untuk menyalakan mobil atau tetap menjalankannya. Hingga berita ini turun, Pagani belum mengungkapkan bagaimana cara perbaikan untuk masalah ini. (carscoops 28/3/2018)
0 komentar: