Facebook Twitter RSS
banner

Ini Porsche 911 RWB Pertama Yang Pakai Mesin Listrik

Ketika kita mengira telah melihat semua model Porsche 911 racikan Rauh-Welt Begriff, model yang satu ini hadir untuk mengubah semua itu. Ini adalah E-RWB, yang seperti namanya, Porsche ini tidak lagi memiliki mesin berpendingin udara, namun bermesin listrik.




Mobil retro Zuffenhausen ini sekarang mengusung motor listrik milik Tesla Model S, yang memiliki tenaga sekitar 700 Hp. Mengingat Porsche 911 jauh lebih ringan daripada Tesla Model S, jarak tempuh mobil sport ini seharusnya bisa lebih jauh.

Tentu saja, tanpa suara dan nuansa dari mesin boxer 6 silinder yang khas, E-RWV mungkin agak sulit untuk diterima oleh banyak pecinta di luar sana. Bagian dalam mobil ini berisikan roll cage chrome, setir Momo, dan detail lain yang luar biasa. (autoevolution 6/11/2018)







SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts