Facebook Twitter RSS
banner

Unik, Pertenakan Terapung Ini Berada Di Lepas Pantai Rotterdam

Sebuah pertenakan unik berada di lepas pantai Rotterdam. Pasalnya, peternakan terapung ini diklaim sebagai pertama di dunia. Menurut ketua proyek pembangunan peternakan, Minke van Wingerden, pemilihan lokasi ini merupakan salah satu upaya untuk mengurangi biaya angkut bahan makanan langsung ke pusat kota. Wingerden menjelaskan, banyak kota besar di dunia berada di pinggir sungai dan delta dan model ini merupakan cara terbaik untuk menyediakan bahan makanan di atas perairan.

Peternakan terapung tersebut dapat memproduksi susu dan yogurt di dekat pusat kota Rotterdam. Uniknya, sapi-sapi yang dikandangkan di lantai bagian atas ini diperah secara otomatis menggunakan robot. Sementara lantai dasar peternakan digunakan sebagai tempat pengolahan dan pengepakan produk susu. Selain memproduksi bahan makanan, tempat ini juga menyediakan pupuk dari kotoran sapi. Kotoran tersebut juga dikumpulkan menggunakan tenaga robot.

SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts