Divisi Polo Storico Ungkapkan Satu-Satunya Lambo Miura SVR Di Dunia
[split]Setelah memamerkan restorasi lengkap dari sebuah Miura, departemen Polo Storico milik Lambo baru saja mengungkapkan satu-satunya Lamborghini Miura SVR di dunia ini.
Miura masih menjadi mobil eksotis klasik paling langka di planet ini, dengan hanya 763 unit yang diproduksi antara 1966 dan 1972, tetapi yang satu ini jauh lebih istimewa, karena Lamborghini hanya membuat satu buah versi SVR.
Versi terakhir dari Miura ini pada dasarnya adalah evolusi dari Jota yang dikembangkan oleh test driver Lamborghini, Bob Wallace. Setelah Jota milik Wallace hancur dalam kecelakaan, permintaan pelanggan menyebabkan Lamborghini membangun beberapa model SVJ dan satu buah SVR yang akhirnya dikirim ke Jepang.
Miura SVR yang misterius ini kemudian diabadikan dalam manga Jepang "Circuit Wolf" dan memperoleh status legendaris berkat model skala buatan Kyosho, yang juga merupakan koleksi yang sangat dicari.
#split#Chassis nomor #3781, nomor mesin 2511 dan nomor body 383 memulai hidupnya sebagai Miura S yang dilapis dengan warna Verde Miura (hijau) dan interior hitam. Mobil ini awalnya disampaikan di Turin pada 20 November 1968. Setelah berpindah tangan 8 kali di Italia, mobil itu dibeli oleh Heinz Straber dari Jerman, yang menugaskan Lamborghini dengan konversi SVR - pekerjaan yang membutuhkan 18 bulan kerja.
Pada tahun 1976, Miura SVR ini yang dijual kepada Hiromitsu Ito, maka dari itu ia ada di Jepang hingga hari ini. "Restorasi ini memakan waktu 19 bulan dan membutuhkan pendekatan yang berbeda dengan cara kami yang biasa. Lembar produksi asli tidak banyak membantu, karena kami sangat bergantung pada spesifikasi dari modifikasi tahun 1974," kata Paolo Gabrielli, Direktur Polo Storico.
"Tantangan bagi tim Polo Storico bahkan lebih menakutkan, karena mobil ini tiba di Sant'Agata dalam beberapa bagian, meskipun semua partnya ada di sana, dan dengan modifikasi yang cukup banyak. Variasi pada spesifikasi asli adalah penambahan sabuk pengaman 4-titik, jok semi bucket dan roll bar yang dapat dilepas. Ini secara tegas diminta oleh pelanggan dan dimaksudkan untuk meningkatkan keselamatan selama track day." tutup Gabrielli. (carscoops 26/6/2018)
[/split]
Miura masih menjadi mobil eksotis klasik paling langka di planet ini, dengan hanya 763 unit yang diproduksi antara 1966 dan 1972, tetapi yang satu ini jauh lebih istimewa, karena Lamborghini hanya membuat satu buah versi SVR.
Versi terakhir dari Miura ini pada dasarnya adalah evolusi dari Jota yang dikembangkan oleh test driver Lamborghini, Bob Wallace. Setelah Jota milik Wallace hancur dalam kecelakaan, permintaan pelanggan menyebabkan Lamborghini membangun beberapa model SVJ dan satu buah SVR yang akhirnya dikirim ke Jepang.
Miura SVR yang misterius ini kemudian diabadikan dalam manga Jepang "Circuit Wolf" dan memperoleh status legendaris berkat model skala buatan Kyosho, yang juga merupakan koleksi yang sangat dicari.
#split#Chassis nomor #3781, nomor mesin 2511 dan nomor body 383 memulai hidupnya sebagai Miura S yang dilapis dengan warna Verde Miura (hijau) dan interior hitam. Mobil ini awalnya disampaikan di Turin pada 20 November 1968. Setelah berpindah tangan 8 kali di Italia, mobil itu dibeli oleh Heinz Straber dari Jerman, yang menugaskan Lamborghini dengan konversi SVR - pekerjaan yang membutuhkan 18 bulan kerja.
Pada tahun 1976, Miura SVR ini yang dijual kepada Hiromitsu Ito, maka dari itu ia ada di Jepang hingga hari ini. "Restorasi ini memakan waktu 19 bulan dan membutuhkan pendekatan yang berbeda dengan cara kami yang biasa. Lembar produksi asli tidak banyak membantu, karena kami sangat bergantung pada spesifikasi dari modifikasi tahun 1974," kata Paolo Gabrielli, Direktur Polo Storico.
"Tantangan bagi tim Polo Storico bahkan lebih menakutkan, karena mobil ini tiba di Sant'Agata dalam beberapa bagian, meskipun semua partnya ada di sana, dan dengan modifikasi yang cukup banyak. Variasi pada spesifikasi asli adalah penambahan sabuk pengaman 4-titik, jok semi bucket dan roll bar yang dapat dilepas. Ini secara tegas diminta oleh pelanggan dan dimaksudkan untuk meningkatkan keselamatan selama track day." tutup Gabrielli. (carscoops 26/6/2018)
[/split]
0 komentar: