Facebook Twitter RSS
banner

Hyundai I30 N Siap Lawan VW Golf R Dengan Upgrade Dari RaceChip

Hyundai i30 N memang sebuah hot-hatch, namun powernya masih dibawah Volkswagen Golf R terbaru. Dengan sedikit bantuan dari perusahaan tuning bernama RaceChip, hot hatch perrtama dari Korea Selatan tersebut bisa memiliki power diatas mobil andalan pabrikan Jerman itu.



RaceChip memberikan upgrade ECU yang membawa tambahan 38 Hp dan torsi 145 Nm, bersama dengan downpipe dari HJS. RaceChip mengatakan Hyundai i30 N Performance mereka tidak hanya mempunyai soundtrack yang keren, tetapi juga sedikit lebih bersemangat, dengan total tenaga 320 Hp dan 524 Nm.

Tenaga besar bukan satu-satunya peningkatan yang dimiliki i30 N ini, karena RaceChip juga menambahkan anti-roll bar dari Eibach dan lowering kit yang menurunkan ground clearance sebanyak 15 mm, lengkap dengan velg OZ Leggera HLT. (carscoops 28/8/2018)



SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts