Facebook Twitter RSS
banner

Goa Mogao Di Gurun Gobi Dikenal Sebagai 'Goa Seribu Buddha'

Goa Mogao yang terletak di Gurun Gobi, dikenal sebagai "Goa Seribu Buddha", yang merupakan situs harta karun seni yang luar biasa peninggalan peradaban kuno. Goa Mogao terletak sekitar 25 km tenggara kota Dunhuang di barat laut China. Pada akhir abad ke-4, kota Dunhuang telah menjadi persimpangan jalan gurun yang sibuk di rute strategis Jalur Sutra di provinsi Gansu, yang menghubungkan China dan Barat.

Diketahui, para biksu mengukir dinding kuil goa pertama yang membentang sekitar hampir 2 km di sepanjang Sungai Daquan pada 366 M. Menurut legenda setempat, pada 366 M atau abad ke-4, seorang biksu Buddha bernama Le Zun mendapatkan "penglihatan" tentang seribu Buddha. Sejak itu, ia terilhami untuk melakukan penggalian goa sesuai petunjuk "penglihatannya" Dari abad ke-4 hingga ke-14, para biksu Buddha di Dunhuang mengumpulkan kitab suci dari barat, sementara banyak peziarah yang melewati area tersebut melukis mural di dalam goa.

SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts