Lewat Booth Llumar Protera, Dapat Makan Dan Minum Gratis
Modcom, BSD City - Distributor dan aplikator kaca film terkemuka di Indonesia PT. Jaya Kreasi Indonesia dengan produk unggulannya, yaitu Llumar dan CPF1 bersama dengan PT. Terang Parts Indonesia dengan produk anti karat dan pelindung cat Protera, menjadi GOLD SPONSORS pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show 2018 di ICE BSD BSD City.
Pada ajang GIIAS kali ini, Protera, Llumar dan CPF1 menawarkan program-program penjualan yang menarik dengan harga khusus. Selain itu, 1000 pengunjung pertama yang hanya sekadar lewat di depan booth Protera Llumar bisa mendapatkan makan dan minum gratis tanpa syarat serta berkesempatan meraih hadiah secara cuma-cuma.
Kami akan membagikan 1000 makanan gratis di setiap akhir pekan. Tidak hanya itu, di dalamnya juga ada hadiah langsung dan grand prize seperti Apple Watch, iPad dan yang lainnya, kata Herry Winata, Marketing Manager Protera di lantai GIIAS 2018, Kamis (2/8/2018).
Dalam kesempatan ini juga, CPF1 sekaligus mengenalkan logo baru guna meningkatkan brand image serta brand awareness di mata konsumen otomotif Indonesia. Ia juga mengenalkan produk baru yang bernama SUPREME 40 untuk kaca depan.
Seakan tak ingin tertinggal, LLumar turut meluncurkan dua produk baru. Llumar STRATOS 30 dan STRATOS 15 merupakan produk andalan untuk kaca samping dan belakang mobil terbaru. Produk ini*diklaim memiliki kemampuan ganda dalam menolak panas tanpa mengganggu sinyal untuk penggunaan gadget di dalam kabin dengan teknologi Double Nano Ceramic.
Tunggu apa lagi, jangan sampai terlewatkan. Langsung temukan produk Llumar, CPF1 dan Protera di*booth*utama GIIAS 2018 Hall 7/ 7B.*(zen)
Pada ajang GIIAS kali ini, Protera, Llumar dan CPF1 menawarkan program-program penjualan yang menarik dengan harga khusus. Selain itu, 1000 pengunjung pertama yang hanya sekadar lewat di depan booth Protera Llumar bisa mendapatkan makan dan minum gratis tanpa syarat serta berkesempatan meraih hadiah secara cuma-cuma.
Kami akan membagikan 1000 makanan gratis di setiap akhir pekan. Tidak hanya itu, di dalamnya juga ada hadiah langsung dan grand prize seperti Apple Watch, iPad dan yang lainnya, kata Herry Winata, Marketing Manager Protera di lantai GIIAS 2018, Kamis (2/8/2018).
Dalam kesempatan ini juga, CPF1 sekaligus mengenalkan logo baru guna meningkatkan brand image serta brand awareness di mata konsumen otomotif Indonesia. Ia juga mengenalkan produk baru yang bernama SUPREME 40 untuk kaca depan.
Seakan tak ingin tertinggal, LLumar turut meluncurkan dua produk baru. Llumar STRATOS 30 dan STRATOS 15 merupakan produk andalan untuk kaca samping dan belakang mobil terbaru. Produk ini*diklaim memiliki kemampuan ganda dalam menolak panas tanpa mengganggu sinyal untuk penggunaan gadget di dalam kabin dengan teknologi Double Nano Ceramic.
Tunggu apa lagi, jangan sampai terlewatkan. Langsung temukan produk Llumar, CPF1 dan Protera di*booth*utama GIIAS 2018 Hall 7/ 7B.*(zen)
0 komentar: