Facebook Twitter RSS
banner

Diusia 107 Tahun, Nenek China Ini Lakukan Peregangan Otot 100 Kali



Berusia 107 tahun, seorang nenek bernama Liu Caiqin di kota Xianyang, provinsi Shaanxi, barat laut China terlihat sangat sehat. Dilansir dari Daily Mail, Liu Caiqin mengatakan bahwa rahasia untuk bisa punya umur panjang adalah dengan sering berolahraga dan minum air putih yang dicampur dengan cuka makan dan madu. Dalam sehari, Caiqin mengatakan selalu melakukan peregangan otot sebanyak 100 kali.

Dilansir dari Daily Mail, Caiqin lahir pada Juni 1913, di sebuah keluarga miskin di daerah Liquan. Dia bekerja sebagai buruh tani sebelum akhirnya menikah dan memiliki 2 orang anak. Putri sulungnya kini sudah berusia 79 tahun dan putra bungsunya berusia 76 tahun. Putranya, Zhang Jing mengatakan pada wartawan bahwa ibunya sudah agak tuli namun kesehatannya secara umum masih sangat baik. Menurut Zhang, tekanan darah ibunya, termasuk gula darah dan kolesterol juga terpantau normal.

SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts