Facebook Twitter RSS
banner

Arden Bangkitkan Kembali Jaguar XJ12 Dengan Model AJ 4

Perusahaan tuning asal Jerman, Arden menghidupkan kembali program tuning untuk Series III Jaguar XJ12, dan akan menawarkan 235 mobil "baru" yang disebut AJ 4.





Arden telah ada sejak tahun 1972, menambahkan sentuhan pengetahuan teknik Jerman untuk Jaguar, serta Land Rover dan Mini. Sudah 35 tahun mereka bermain dengan XJ, dan proyek ini menjadi salah satu usaha mereka yang paling sukses.

Mereka telah mengerjakan ulang 234 XJ lama, dan yang "baru" akan dikirimkan awal tahun ini. Mobil spesial ini didasarkan pada Daimler Double Six. Mesin 12 silindernya telah dikerjakan ulang secara ekstensif, menambahkan dua intake manifold dengan throttle valve yang diperbesar, sport exhaust, dan ECU baru untuk meningkatkan tenaga hingga 320 Hp dan torsi 438 Nm. Sebagai hasil dari peningkatan tersebut, top speed sedan besar ini mencapai 238 Km/h.

Insinyur Arden juga meracik sasis dan rem mobil, menambahkan "per progresif yang 'bekerja sama dengan' shock adjustable Koni, memberikan hal apa yang disebut Arden 'menyenangkan, handling sporty dengan tingkat kenyamanan yang tinggi'."

Secara estetika, AJ 4 memberikan velg 18x8.5 inch dengan ban 245/40 ZR18. Ada juga spoiler depan dengan hood scoop untuk pendinginan mesin yang optimal, trim hitam, dan maskot radiator Arden Jaguar. (motor1 2/1/2019)







SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts