Facebook Twitter RSS
banner

BMW 5-Series Terbaru Resmi Jadi Official Safety Car MotoGP

[split]Menyusul peluncuran M5 baru-baru ini, BMW telah meluncurkan versi Safety Car MotoGP, yang akan tampil perdana di babak final di Valencia, Spanyol. BMW M5 khusus ini akan digunakan sepanjang musim 2018 dan menggantikan BMW M2 Safety Car yang ada saat ini.





Dibandingkan dengan M5 entry level, Safety Car MotoGP dilengkapi dengan semua M Performance Parts yang tersedia, termasuk carbon fiber pada side skirt, diffuser belakang, spoiler belakang, kidney grill dan cover spion. Selain itu, ada titanium M Performance exhaust system, tail pipe carbon fiber, splitter depan, kait kap mesin dan jok dari M4 GTS.







#split#Selain itu, mobil ini telah dilengkapi dengan LED bar di atap, LED biru di grill depan dan lampu strobo didalam lampu depan. Seperti M5 2018 lainnya, tenaga berasal dari mesin V8 4.4 liter turbocharged dengan tenaga 600 Hp dan torsi 750 Nm. Saat dipasangkan dengan sistem all-wheel drive M xDrive, tenaga ini memungkinkan super sedan tersebut mencapai kecepatan 100 Km/h dalam 3.4 detik. (carscoops 31/10/2017)












[/split]

SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts