Facebook Twitter RSS
banner

Hyundai Tampilkan New Grand i10 dan New Hyundai H-1

[split]

Jakarta, MODCOMPT Hyundai Mobil Indonesia selaku pemegang merek mobil asal Korea ini kembali menyemarakkan gelaran auto show GIIAS 2017. Dengan berbekal 2 model barunya yaitu New Grand i10 dan New Hyundai H-1 yang siap menarik atensi pengunjung di GIIAS 2017, tepatnya di area Hall 7-C.

New Grand i10 ini pun sebenarnya diperkenalkan ada 2 varian, New Grand i10X dan New Grand i10 GLX. Sama-sama city car, tapi mempunyai tampilan yang sedikit berbeda, New Grand i10X yang condong ke crossover.





Nah produk lanjutnya yang pasti langganan dikerumunin pengunjung, yaitu Hyundai New H-1. Mobil MPV jagoan Hyundai ini memang tergolong banyak yang menginginkan, yang pastinya sangat mengedepankan kenyamanan berkendara keluarga.



#split#Mesin dari New Hyundai H-1 tersedia dalam 2 (dua) pilihan yaitu Gasoline 2.4 MPI dan Diesel 2.5 CRDi-eVGT. Pilihan konfigurasi tempat duduk tersedia dalam 12 seater (type Elegance), 9 seater (type XG) dan 8 seater (type Royale).





Teknologi Eagle’s Eye View 2.0 (EEV) tetap menjadi salah satu fitur unggulannya, Eagle’s Eye View (EEV) adalah fitur yang dipasangkan pada Head Unit dan dimana pengemudi dapat melihat kendaraannya dengan sudut pandang ‘ bird eye view ’ karena sudah dilengkapi dengan 4 (empat) kamera yaitu di bagian depan (Front Grille), spion kiri & spion kanan (Outside Mirror) dan bagian belakang (Rear Garnish).(GS)




[/split]

SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts