Kotornya Box Bayi Di Klinik Aljazair Terlihat Kerumunan Ulat
Baru-baru ini klinik privat provinsi Boumerdès, di sebelah timur ibukota Aljazair menjadi pusat perhatian warga dan mengundang komentar negatif di media sosial. Dikutip dari Al Arabiya, netizen mengungkapkan kotornya ranjang bayi, dimana terlihat kerumunan serangga, termasuk ulat-ulat, yang menghuni boks bayi baru lahir (neonatal).
Mereka juga mengemukakan sejumlah kemungkinan komplikasi kesehatan pada bayi baru lahir karena kejorokan itu. Sejumlah komentar meminta pihak berwenang untuk turun tangan secepatnya dan membentuk komisi penyidik untuk tindak lanjut terhadap layanan yang tidak memenuhi standar.
















0 komentar: