Jeep Wrangler Terbaru Hanya Dapat Bintang 1 Dalam Tes Euro NCAP
"Goyangan kematian" bukanlah satu-satunya masalah besar yang menjangkiti Jeep Wrangler generasi baru, karena SUV ini tidak seaman yang orang kira. Bahkan, Euro NCAP mengujinya bersama kendaraan lain dan hanya memberinya 1 bintang.

Rating itu diberikan dalam kategori Bantuan Keamanan, karena Jeep Wrangler 2019 tidak memiliki pengereman darurat otomatis dan line assist. "Benar-benar mengecewakan untuk melihat mobil baru yang dijual pada tahun 2018 tanpa sistem pengereman otonom dan tidak ada line assist," komentar Sekretaris Jenderal Euro NCAP, Michiel van Ratingen. "Sudah saatnya kami melihat produk dari Fiat-Chrysler Group yang menawarkan keselamatan lebih baik untuk menyaingi kompetitornya."
Jeep All-new Wrangler tidak lolos dalam kategori Adult Occupant, Child Occupant and Pedestrian, di mana masing-masing hanya mendapat nilai 50 persen, 69 persen dan 49 persen. (carscoops 6/12/2018)




Rating itu diberikan dalam kategori Bantuan Keamanan, karena Jeep Wrangler 2019 tidak memiliki pengereman darurat otomatis dan line assist. "Benar-benar mengecewakan untuk melihat mobil baru yang dijual pada tahun 2018 tanpa sistem pengereman otonom dan tidak ada line assist," komentar Sekretaris Jenderal Euro NCAP, Michiel van Ratingen. "Sudah saatnya kami melihat produk dari Fiat-Chrysler Group yang menawarkan keselamatan lebih baik untuk menyaingi kompetitornya."
Jeep All-new Wrangler tidak lolos dalam kategori Adult Occupant, Child Occupant and Pedestrian, di mana masing-masing hanya mendapat nilai 50 persen, 69 persen dan 49 persen. (carscoops 6/12/2018)


















0 komentar: