Facebook Twitter RSS
banner

Demi Foto Untuk Instagramnya, Model AS Ini Digigit Ikan Hiu



Seorang model seksi asal Amerika Serikat bernama Katarina Zarutskie nekat berenang di kerumunan ikan hiu hanya untuk ingin mendapatkan hasil foto yang instagramable di media sosial Instagram. Ia pun pergi ke Pulau Bahama bersama keluarga dan kekasihnya.

Di pulau tersebut, pengunjung bisa berenang bersama puluhan hiu yang katanya ramah terhadap manusia. Katarina yang merupakan model ini pun melihat tempat itu cocok untuk berfoto instagramable. Ditambah lagi bahwa berenang diantara hiu merupakan keinginannya dari sejak umur 14 tahun.



Saat ia berada di pulau itu, wanita ini langsung merebahkan tubuhnya di atas air. Ia sudah bersiap-siap untuk difoto oleh keluarganya. Namun sialnya tiba-tiba saja seekor hiu menggigit tangannya. Katarina hampir tenggelam karena gigitan hiu itu memaksanya untuk ke dasar air dan ia berusaha segera keluar dari tempat itu sambil mengangkat tangannya ke atas. Beruntung model tak kehilangan tangannya dan hanya mengalami luka gigitan kecil.

SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts