Facebook Twitter RSS
banner

Dengan Komputer Jadul Pria Ini Buat Animasi Rapper Childish Gambino



Hanya dengan menggunakan komputer Apple jadul keluaran tahun 1985, seorang animator asal Indonesia bernama Wahyu Ichwandard atau yang dikenal dengan nama Pinot, memanfaatkan komputer tersebut untuk menyalurkan kreatifitasnya. Dengan komputer itu, ia berhasil membuat sebuah animasi dari dance aktor sekaligus rapper Childish Gambino yang melantunkan lagu This Is America.

Padahal diawal ia hanya memberikan titik-titik saja pada halaman kerja komputer jadul itu. Namun ketika selesai, hasilnya pun mengagumkan. Simak videonya berikut ini.






SHARE THIS POST

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati
Author: admin
Lorem ipsum dolor sit amet, contetur adipcing elit, sed do eiusmod temor incidunt ut labore et dolore agna aliqua. Lorem ipsum dolor sit amet.

0 komentar:

Popular Posts