Honda CR-V Turbo Masuk Pasar Eropa, Ini Bedanya Dengan Versi Indo
[split]Di Indonesia, Honda CR-V Turbo sudah meluncur sekitar 1 tahun yang lalu. Kini SUV andalan Honda tersebut akhirnya masuk ke pasar Eropa, yang akan tersedia dengan 1 pilihan mesin, yaitu VTEC Turbo 1.5 liter yang diambil dari Civic Turbo.


Berbeda dengan Indonesia, customer di Eropa akan ditawarkan pilihan setup FWD atau AWD dengan transmisi manual, serta AWD dengan tranmisi CVT. Dalam versi manual 6 percepatan, Honda CR-V 2018 menawarkan tenaga 170 Hp dan torsi 220 Nm. Beralih ke CVT, angka tersebut naik ke 190h Hp dan 243 Nm.
Terlepas dari perbedaan tenaga, Honda CR-V manual tetap menawarkan akselerasi yang lebih baik; Honda mengklaim 0-100 Km/h dalam 9.2 detik dan top speed 210 Km/h untuk model FWD, sementara CR-V AWD otomatis meraih 10 detik dan top speed 200 Km/h.



#split#Honda telah mengkonfirmasi bahwa mereka tidak akan menawarkan CR-V diesel di wilayah tersebut. Sebaliknya, mereka berencana untuk meluncurkan versi hybrid baru awal tahun depan, menampilkan unit i-VTEC 2.0 liter yang ditemani dengan motor listrik dan motor generator listrik terpisah.


Selain itu, Honda mengatakan bahwa tubuh SUV baru mereka menawarkan kekakuan terbaik di segmennya, sementara teknologi keselamatan aktif Honda Sensing suite dipasang sebagai standar. Fitur terakhir ini tampaknya yang menghasilkan rating bintang lima pada penilaian keamanan Euro NCAP. (carscoops 18/7/2018)



[/split]


Berbeda dengan Indonesia, customer di Eropa akan ditawarkan pilihan setup FWD atau AWD dengan transmisi manual, serta AWD dengan tranmisi CVT. Dalam versi manual 6 percepatan, Honda CR-V 2018 menawarkan tenaga 170 Hp dan torsi 220 Nm. Beralih ke CVT, angka tersebut naik ke 190h Hp dan 243 Nm.
Terlepas dari perbedaan tenaga, Honda CR-V manual tetap menawarkan akselerasi yang lebih baik; Honda mengklaim 0-100 Km/h dalam 9.2 detik dan top speed 210 Km/h untuk model FWD, sementara CR-V AWD otomatis meraih 10 detik dan top speed 200 Km/h.



#split#Honda telah mengkonfirmasi bahwa mereka tidak akan menawarkan CR-V diesel di wilayah tersebut. Sebaliknya, mereka berencana untuk meluncurkan versi hybrid baru awal tahun depan, menampilkan unit i-VTEC 2.0 liter yang ditemani dengan motor listrik dan motor generator listrik terpisah.


Selain itu, Honda mengatakan bahwa tubuh SUV baru mereka menawarkan kekakuan terbaik di segmennya, sementara teknologi keselamatan aktif Honda Sensing suite dipasang sebagai standar. Fitur terakhir ini tampaknya yang menghasilkan rating bintang lima pada penilaian keamanan Euro NCAP. (carscoops 18/7/2018)



[/split]
















0 komentar: